Presiden Jokowi Resmikan Empat Ruas Jalan Daerah di Magelang Senilai Rp31,9 Miliar

Dian Riski
Jan 22, 2024

Presiden Jokowi bersama jajaran meresmikan empat ruas jalan, di Kabupaten Magelang. Peresmian dilakukan di ruas jalan Muntilan-Keningar, Kecamatan Dukun, Kabupaten Magelang, Senin (22/1/2024). Foto dok Kementerian PUPR

di Jawa Tengah dengan total panjang 289,8 km dan biaya penanganan sebesar Rp 1,36 Triliun.

Khusus di Kabupaten Magelang, total terdapat empat ruas yang ditangani melalui IJD sepanjang 18,2 km dengan biaya Rp31,9 miliar.

Empat Ruas Jalan

1. Jalan Inpres Desa Sukomakmur, Kabupaten Magelang dengan biaya penanganan Rp5,7 miliar dan panjang 4,4 km,

2. Jalan Muntilan – Keningar dengan biaya Rp16miliar sepanjang 11,9km,

3. Jalan Akses Evakuasi Merapi Desa Kradenan, Kabupaten Magelang dengan biaya penanganan Rp4 miliar sepanjang 2 km, 

4. Jalan Petung – Pakis, Kabupaten Magelang dengan biaya penanganan Rp5,3 miliar sepanjang 4,4 km.

Puji Lestari, Kepala Sekolah SDN Dukun 01 Magelang menyampaikan ucapan terima kasih dengan perbaikan jalan di desanya yakni ruas Muntilan-Keningar.

"Sebelum diperbaiki kondisi jalan ini rusak parah dan sulit dilalui kendaraan, sehingga sulit aktivitas warga, termasuk untuk anak-anak dan para guru ke sekolah, apalagi ketika hujan," tuturnya.


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0