PKB Desak Peningkatan Layanan Imigrasi di Daerah 3T untuk Atasi Kendala Pembuatan Paspor

Abdillah Balfast
Feb 27, 2025

Anggota Komisi XIII DPR RI dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Prana Putra Sohe

perjalanan ibadah umrah. Namun, jika server terbatas, tentu akan menghambat prosesnya,” jelasnya.

UKK Lubuklinggau, lanjut Prana, melayani masyarakat dari 10 kabupaten, sehingga diperlukan peningkatan kapasitas sarana dan fasilitas agar layanan keimigrasian lebih optimal. Ia pun meminta agar penggandaan server dilakukan tahun ini guna meningkatkan kualitas pelayanan bagi masyarakat.

Lebih lanjut, Prana mengungkapkan bahwa Kantor Wilayah Kemenkumham Sumatera Selatan telah menerima hibah tanah dan bangunan dari Pemerintah Kota Lubuklinggau, yang direncanakan menjadi Kantor Imigrasi di kota tersebut. Oleh karena itu, ia meminta agar status UKK Lubuklinggau segera ditingkatkan menjadi Kantor Imigrasi.

“Peningkatan status ini diharapkan dapat mempercepat dan meningkatkan pelayanan keimigrasian bagi masyarakat Lubuklinggau dan sekitarnya,” pungkasnya. (***)


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0