Â
"Tarif BPP (Biaya Pengelolaan Pasar) untuk pedagang per bulan untuk Pasar Anyar Bahari berkisar antara Rp 22.500/meter/bulan hingga Rp 41.100/meter/bulan tergantung dengan jenis jualan. Rata-rata ukuran tempat usaha untuk kios seluas 4 m2 dan los seluas 2 m2, sehingga untuk tempat usaha dengan luas 4 m2 biaya yang dikeluarkan pedagang berkisar Rp 90.000 sampai Rp 164.400/tempat usaha/bulan," pungkas Aristianto.
Â
Sebelumnya, Bakal Calon Presiden Ganjar Pranowo menelpon Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono hingga Sekretaris Daerah DKI Joko Agus Setyono saat melakukan blusukan ke Pasar Anyar Bahari, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Sabtu (24/6) kemarin.
Â
Hal itu ia lakukan usai menerima keluhan dari para pedagang soal pembayaran retribusi yang dianggap mahal. Mulanya, Ganjar menelpon Heru Budi. Tak berselang lama, ia kemudian menelpon Joko.Â
Â
"Ini saya lagi di Pasar Anyar Bahari, permasalahan pertama mereka kepingin pembayaran retribusi itu berat, boleh gak di ringanin?" katanya dalam sambungan telepon.***
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0