Foto: KOSADATA
Agum pun berpesan agar seluruh keluarga besar alumni Lemhannas RI yang saat ini jumlah anggotanya mencapai 24 ribu, untuk tidak lupa terhadap jatidiri IKAL sehingga terus berusaha memerankan dirinya membantu menyukseskan pembangunan.
Menurut Agum, Indonesia dengan kekayaan sumber daya alam (SDA) yang dimiliki menjadi magnet besar sehingga mampu menarik perhatian dunia.
"Jumlah penduduk Indonesia ini terbesar ke empat di dunia dan punya bonus demografi, sehingga punya peluang menjadi bangsa yang besar. Tapi kenapa ini sulit? Karena kira masih berkembang sikap rakus dan arogan. dan ini tugas kita alumni Lemhannas menjaga NKRI," tandasnya.
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0