Indonesia dan BRICS

Ida Farida
Oct 30, 2024

Bambang Soesatyo (tengah). Foto: ist

barat, khususnya Amerika Serikat, dengan memberikan sanksi ekonomi berupa pembekuan devisa Rusia, banyak negara-negara di dunia yang makin khawatir terhadap monopoli sistem pembayaran dunia oleh Amerika Serikat. 

 

Menilik itu semua, pilihan Indonesia untuk bergabung dengan BRICS merupakan pilihan tepat yang patut didukung. Sebagaimana lazimnya dalam berbagai even dunia, akan selalu ada reaksi balik dari negara-negara barat terhadap pilihan Indonesia ini. Terutama karena bergabungnya Indonesia kedalam BRICS akan makin memperkuat fondasi kekuatan kompetitif dan daya tawar BRICS

 

Indonesia dengan kemungkinan masa depan perekonomiannya yang cerah memang mesti cermat dalam menyikapi perkembangan lanskap perekonomian dunia. BRICS menawarkan masa depan aliansi ekonomi yang menguntungkan bagi Indonesia. Tinggallah kini upaya-upaya diplomatik Indonesia guna meyakinkan negara-negara pendiri BRICS untuk terbuka dan mempercepat proses inklusi Indonesia. ***


1 2 3 4 5

Related Post

Post a Comment

Comments 0