Ridwan Kamil bersilaturahmi dengan tokoh betawi, Sylviana Murni. Foto: kosadata
"Beliau (Sylviana Murni) luar biasa dari pengalaman ilmunya dan kapasitasnya sudah sangat mumpuni. Ibu Sylviana ini dikellilingi orang yang mencintai beliau. Mayoritas relawan-relawan yang ternyata hampir semuanya mendukung pasangan RIDO ya amin," ucap Ridwan Kamil
Ridwan Kamil mengaku optimis atas dukungan yang diberikan Sylviana Murni terhadap pasangan RIDO. Ditambah dengan jaringan Sylviana yang luas di Jakarta diharapkan RIDO menang dalam satu putaran.
"Terimakasih mudah-mudahan dukungan jaringan komunitas ibu Sylviana Murni dapat mampu memberikan RIDO bisa memang satu putaran," katanya.***
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0