Pantauan kendaraan H-7 Jelang Nataru 2024/2025 di GT Cikatama.
b. GT Kejapanan Utama
Pada H-7 periode libur panjang Hari Raya Natal 2024 dan Tahun 2025, tercatat sebanyak 27.382 kendaraan menuju Malang atau naik 15,06% dari lalu lintas normal sebanyak 23.797 kendaraan. Untuk kendaraan menuju Surabaya sebanyak 27.344 kendaraan atau naik 14,30% dari lalu lintas normal sebanyak 23.923 kendaraan.
c. GT Singosari
Pada H-7 periode libur panjang Hari Raya Natal 2024 dan Tahun 2025, tercatat sebanyak 13.376 kendaraan menuju Malang atau naik 18,40% dari lalu lintas normal sebanyak 11.297 kendaraan. Untuk kendaraan menuju Surabaya sebanyak 12.234 kendaraan atau naik 16,90% dari lalu lintas normal sebanyak 10.465 kendaraan.
PT JTT mengimbau kepada pengguna jalan tol Trans Jawa untuk mempersiapkan diri sebelum memasuki perjalanan di jalan tol. Pastikan diri dan kendaraan dalam kondisi prima, memastikan kecukupan BBM dan saldo uang elektronik, serta mematuhi rambu-rambu dan arahan petugas di lapangan.
Informasi lalu lintas terkini dan permintaan pelayanan lalu lintas jalan tol dapat diakses melalui One Call Center 24 Jam Jasa Marga Group di nomor 14080, Twitter @PTJASAMARGA serta aplikasi Travoy 4.4 untuk pengguna iOS dan Android.
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0