Pasar Properti di Kabupaten Tangerang dan Tangsel Tumbuh Signifikan, Jakarta Menurun

Ida Farida
Feb 12, 2025

Pinhome ungkap tren pasar properti di sejumlah daerah. Foto: ist

itu, daerah sekitar Jakarta, seperti Bogor, Depok, dan Tangerang, mengalami kenaikan harga sewa untuk tipe rumah dengan luas 120 meter persegi atau lebih kecil.

 

Di sisi lain, Kota Semarang, Kabupaten Sidoarjo, dan Kota Malang menunjukkan penurunan harga sewa pada tipe rumah dengan luas 55-120 meter persegi, sedangkan Kota Surabaya dan Kota Denpasar menunjukkan kecenderungan stabil dalam harga sewa.

 

"Seiring dengan tren kenaikan harga jual, menyewa bisa menjadi opsi awal yang cerdas sebelum akhirnya memiliki properti. Calon pembeli bisa mulai dengan menyewa sambil mempersiapkan anggaran dan pengetahuan tentang properti melalui aplikasi yang dapat membantu mereka mencapai rumah impian," tutup Dara.

 

Dengan data dan tren terkini ini, para calon pembeli dan penjual dapat membuat keputusan lebih terinformasi dalam pasar properti yang sedang dinamis.***


1 2 3

Related Post

Post a Comment

Comments 0