Mahasiswa ITS Ciptakan MobiAi, Kursi Roda yang Dikendalikan Gerakan Mata

Isma Nanik
Oct 18, 2024

Prototipe MobiAi saat diuji coba bergerak menggunakan gerakan mata di sebuah rumah sakit. Foto: Humas ITS

Patient Tracker System yang dapat memantau letak dan histori jalur pengguna kursi roda,” imbuh mahasiswa asal Pangandaran tersebut.

 

Atas inovasinya ini, tim bimbingan Dr Eko Mulyanto Yuniarno itu pun telah berhasil mendapatkan penghargaan dalam ajang Pagelaran Mahasiswa Nasional Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi (Gemastik) ke-17, beberapa waktu lalu. Pada ajang kompetisi yang diselenggarakan di Universitas Negeri Semarang (Unnes) tersebut, tim Sambal Telur ITS ini sukses meraih juara Harapan pada kategori IoT.

 

Terakhir, Agus dan tim berharap kursi roda dengan sistem kendali gerakan mata tersebut dapat dikembangkan lebih lanjut. Dengan prototipe yang sekarang, masih terdapat kekurangan yang salah satunya komponen alat yang cukup mahal. 

 

“Tidak hanya sebagai prototipe, kami berharap MobiAi ini bisa tersebar dan digunakan di rumah sakit,” tutupnya.***


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0