Bikin Untung Penumpang Pesawat, AP II Perluas Layanan TravelinPass Face Recognition

Dian Riski
Aug 21, 2023

Layanan TravelinPass, teknologi Face Recognition di bandara kelolaan Angkasa Pura II. Foto: dok AP II

yang ada. Diharapkan, kehadiran TravelinPass dapat memicu lebih banyak lagi implementasi digitalisasi di sektor kebandaudaraan nasional. 

Adapun pada Agustus - September 2023, 17 bandara AP II yang menyediakan layanan TravelinPass dan biometrice face recognition adalah Bandara Soekarno-Hatta (Tangerang), Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II (Palembang), Tjilik Riwut (Palangkaraya) Minangkabau (Padang), Raja Sisingamangaraja XII (Silangit), Raja Haji Fisabilillah (Tanjung Pinang), Depati Amir (Pangkal Pinang), Husein Sastranegara (Bandung), Supadio (Pontianak), Fatmawati Soekarno (Bengkulu), Sultan Thaha (Jambi), Sultan Iskandar Muda (Aceh), HAS Hanandjoeddin (Belitung), Radin Inten II (Lampung), Halim Perdanakusuma (Jakarta), Sultan Syarik Kasim II (Pekanbaru) dan Banyuwangi. 


1 2 3

Related Post

Post a Comment

Comments 0