Bank DKI Terapkan Layanan Operasional Terbatas Selama Libur Lebaran 2025

Ida Farida
Mar 31, 2025

Bank DKI terapkan layanan operasional terbatas pada libur lebaran. Foto: ist

Cabang Pembantu Abdul Muis

Kantor Cabang Pembantu Cempaka Mas

Kantor Cabang Pembantu Kalimalang

Kantor Cabang Pembantu Joglo

Kantor Cabang Pembantu Pasar Minggu

Kantor Cabang Pembantu Bogor

 

4 April 2025 (08.00-12.00 WIB)

Kantor Cabang Walikota Jakarta Pusat

Kantor Cabang Pembantu Utan Kayu

Kantor Cabang Pembantu Jatiuwung

Kantor Cabang Pembantu Kemang

Kantor Cabang Pembantu Alam Sutera

 

5 April 2025 (08.00-12.00 WIB)

Kantor Cabang Pembantu Tanah Abang

Kantor Cabang Pembantu Sunter

Kantor Cabang Pembantu Cakung

Kantor Cabang Pembantu Rawabelon

 

7 April 2025 (08.00-12.00 WIB)

Kantor Cabang Juanda

Kantor Cabang Tanjung Priok

Kantor Cabang Pembantu Dewi Sartika

 

Kantor Cabang Pembantu Poris Daan Mogot

 

Jaringan ATM Siap Melayani

 

Selain kantor cabang yang beroperasi secara terbatas, Bank DKI juga memastikan kelancaran transaksi perbankan bagi nasabah melalui jaringan 750 unit ATM yang tersebar di seluruh wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya. 

 

ATM-ATM tersebut juga dapat ditemukan di berbagai titik strategis, seperti kantor kelurahan dan kecamatan, pusat perbelanjaan, stasiun, terminal, serta lokasi publik lainnya. Bank DKI juga memperluas jaringan ATM di sejumlah kota besar di luar Jakarta, termasuk Bandung, Semarang, Solo, Gresik, Sidoarjo, hingga Lampung.

 

Dengan langkah ini, Bank DKI berkomitmen untuk tetap mendukung kebutuhan transaksi perbankan masyarakat selama libur Lebaran 2025, memastikan kenyamanan dan kelancaran layanan meskipun dalam situasi yang lebih terbatas. ***


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0