Executive General Manager Bandara Soekarno-Hatta Dwi Ananda Wicaksana mengatakan maskapai Indonesia AirAsia membuka satu rute internasional yakni Jakarta - Ho Chi Minh City (Vietnam) pada 31 Mei 2023.
“Rute internasional ini turut memperkuat konektivitas Bandara Soekarno-Hatta di kawasan ASEAN untuk turut mendukung pertumbuhan pariwisata di Indonesia,†ujar Dwi Ananda Wicaksana.Â
Dwi Ananda Wicaksana menuturkan AP II bersama maskapai akan kembali menjajaki pembukaan rute domestik dan internasional guna mendorong pertumbuhan pariwisata di Indonesia.Â
Sementara itu di Bandara Husein Sastranegara (Bandung), maskapai Super Air Jet menambah frekwensi penerbangan di rute Bandung - Denpasar dan Bandung - Kualanamu.Â
Mulai 31 Mei 2023, maskapai Super Air Jet melayani rute Bandung - Denpasar sebanyak 3 kali sehari dan rute Bandung - Kualanamu sebanyak 2 kali sehari.Â
Executive General Manager Bandara Husein Sastranegara Indra Crisna mengatakan penambahan frekwensi di rute domestik semakin memberikan pilihan penerbangan bagi masyarakat termasuk pada libur panjang 1 - 4 Juni 2023.Â
“Pada libur panjang akhir pekan ini, masyarakat memiliki lebih banyak pilihan penerbangan dari dan ke Bandung. Bandara Husein Sastranegara berupaya untuk selalu memperkuat konektivitas penerbangan Indonesia,†ujar Indra Crisna.Â
Di Bandara Banyuwangi, Super Air Jet mulai 31 Mei 2023 membuka rute Jakarta - Banyuwangi setiap hari.Â
“Penerbangan daily Jakarta - Banyuwangi kembali hadir jelang libur panjang akhir pekan untuk mempermudah perjalanan masyarakat dan mendorong pertumbuhan pariwisata dan ekonomi di Banyuwangi,†ujar Executive General Manager Bandara Banyuwangi Indrawansyah.Â
AP II selalu berkoordinasi erat dengan seluruh stakeholder guna memastikan operasional
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0