Dengan tayangnya tiga video tersebut, kehidupan Lilis terganggu. Ia lantas mengadu kepada Lajnah Bantuan Hukum Pimpinan Pusat Persatuan Islam yang kemudian mengirimkan somasi pada 8 Agustus 2023.
Isnur juga memastikan kalau aksi solidaritas warga ini secara langsung membantah klaim Menteri Investasi/Kepala BKPM, Bahlil Lahadalia yang menyatakan bahwa ada 70 persen warga yang setuju untuk direlokasi.
Ia bakal berjuang untuk kehadiran Perda Bantuan Hukum di Jakarta. Hal ini penting memastikan bahwa akses bantuan hukum gratis menjadi hak setiap warga.
Rekam jejak Anies Baswedan dan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) saat menjabat sebagai Gubernur DKI Jakarta dinilai tidak ramah HAM.
Pj. Gubernur DKI Jakarta, Teguh Setyabudi, bersama Kepala Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta, Patris Yusrian Jaya, menyepakati penggunaan tanah milik Pemprov DKI seluas 4.500 m² di Jl. Yos Sudarso, Kelurahan Sungai Bambu, Tanjung Priok, untuk mendukung operasional Kejaksaan Negeri (Kejari) Jakarta Utara