Peluncuran Travoy Kids diawali dengan penandatanganan Kontrak Manajemen Pengelolaan Daycare oleh Direktur Human Capital & Transformasi Jasa Marga Bagus Cahya A.B. dan Direktur Utama PT Jasamarga Related Business Denny Abdurachman.
Fitur ini dapat digunakan oleh para pelaku usaha untuk mempermudah proses pencatatan pendapatan dan pemesanan secara real time sehingga efektif, hemat, dan dapat memberikan nilai tambah untuk UMKM.
Dalam festival ini, berbagai kuliner menarik dihadirkan, baik dari brand-brand kenamaan, maupun produk UMKM, di antaranya: Chatime, Janji Jiwa, Susu Mbok Darmi, Daily Box, Lawson, Tau Tau Bakmi, Kungfu Kebab, Bagonar, Tebu Kamca, dan masih banyak lagi.
peningkatan fasilitas tersebut merupakan komitmen PT JMRB dalam memberikan pengalaman dan pelayanan terbaik bagi masyarakat.
Pihaknya memastikan ketersediaan Bahan Bakar Minyak (BBM) di setiap Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Rest Area Travoy tipe A. Serta, menyediakan SPBU modular di Rest Area Travoy tipe B.