Dekranasda NTT Siapkan Tenun Manggarai Barat untuk 11 Kepala Negara ASEAN
pameran berlangsung hingga 30 Juli 2023, pada hari Selasa hingga Minggu pukul 09.00-15.00 WIB di Museum Tekstil, Jakarta Barat.
Mari kita mencintai dan merawat kekayaan budaya Indonesia, dan menjadi pelaku aktif dalam mengembangkan warisan seni dan kerajinan dalam negeri.
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) menampilkan gelar wicara dengan tajuk “Peluang Mengembangkan Kerajinan Tradisi Nusantara di Tangan-tangan Muda” sebagai rangkaian acara Pameran Kriyanusa 2024. Gelar wicara berlangsung di Panggung Utama Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Jakarta, pada Sabtu (31/8/2024).
Simbol yang terdapat dalam kain tenun Sikka dipercaya sebagai lambang kesubuhan dan kekuatan yang dapat melindungi pemakaianya dari roh jahat.
Menurutnya, Kementerian Ekonomi Kreatif dalam lima tahun ke depan diharapkan dapat berkontribusi meningkatkan rasio ekonomi kreatif terhadap PDB nasional dari 6,70 persen (tahun 2023) menjadi 8,37 persen.