Namun perlu diperhatikan tentang ketahanan fisik, sebab apapun alasannya kekuatan fisik lansia sudah tidak sekuat saat masih muda.
Duka selebritis Tamara Tyasmara masih begitu dirasakan oleh netizen Tanah Air. Putra semata wayangnya meninggal dunia di usia 6 tahun diduga akibat tenggelam saat asyik berenang di kolam renang.
Masih banyak yang belum mengetahui bahwa mengajarkan anak olahraga merupakan salah satu bentuk tindakan dari pencegahan kecelakaan. Menurut Dokter Spesialis Anak, dr Mesty Ariotedjo, Sp.A mengatakan olahraga yang dimaksudkan adalah berenang.