Partai Amanat Nasional (PAN) akan menggelar Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) pada 26-27 Februari 2023 besok di Hotel Padma, Semarang, Jawa Tengah.
Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan menunjukkan sikap politiknya saat rangkaian pembukaan Rapat Koordinasi Nasional (PAN) di Kota Semarang, Minggu (26/2/2023).
Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN), Zulkifli Hasan mengatakan jika Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo semakin mirip dengan ciri-ciri pemimpin yang pernah disebutkan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan secara terbuka memberikan dukungan kepada Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dan Menteri BUMN Erick Thohir sebagai pasangan pada Pilpres 2024.
Jokowi meminta agar sistem peringatan dini dapat dimaksimalkan dan sampai diterima oleh masyarakat sebelum terjadinya bencana
Wakil Presiden RI, KH Ma'ruf Amin mendorong Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) untuk menjalankan tiga strategi dalam menciptakan transformasi tata kelola dana sosial syariah, seperti zakat, infak, dan sedekah (ZIS), agar lebih menyejahterakan umat.
Wakil Presiden (Wapres) RI KH. Ma'ruf Amin membuka Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) 2023 yang diselenggarakan pada 20-22 September 2023 di Hotel Sultan, Jakarta.
Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) meluncurkan program Training of Trainer (TOT) bagi pengajar Alquran bahasa isyarat.
Menteri Agama (Menag) RI Yaqut Cholil Qoumas menyampaikan apresiasi atas kinerja Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) dan akan mengupayakan peningkatan anggaran melalui Kementerian Agama RI.
Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) mengapresiasi Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) yang telah berupaya membantu pemerintah dalam menangani pengentasan kemiskinan ekstrem di Indonesia.