Kementerian Perhubungan melalui Direktorat Jenderal Perhubungan Udara menggelar Focus Group Discussion (FGD) bertajuk “Melaju Bersama untuk Peningkatan Keselamatan Transportasi Udara di Wilayah Papua,” yang digelar pada 11-12 September 2023 di Timika, Papua.