327 Jemaah Haji Kembali Ke Tolitoli menggunakan Kapal Perintis Sabuk Nusantara 89.
Ketiga pelabuhan di Palu yaitu Pelabuhan Pantoloan, Donggala, dan Wani, saat ini telah memasuki masa akhir proses pengerjaan.
Pelabuhan-pelabuhan yang telah direhabilitasi dan direkonstruksi adalah Pelabuhan Pantoloan dan Pelabuhan Wani.
Proyek ini dibiayai melalui pinjaman Asian Development Bank (ADB), dengan total nilai pekerjaan sebesar Rp 233 miliar.
Commuter Line Jabodetabek sebanyak 2.138,510 orang, pengguna Commuter Line Merak 45.523 orang, pengguna Commuter Line di Wilayah 2 Bandung 152.022 orang, Commuter Line Yogya-Palur 71.572 orang dan Commuter Line Prameks 8.852 orang serta Commuter Line Wilayah 8 Surabaya 130.556 orang.
Pada libur panjang ini KAI Commuter memprediksi adanya 100 – 130 Ribu pengguna yang akan menggunakan Commuter Line Yogyakarta dengan volume terbanyak pada awal libur Kamis, (23/5) dan akhir libur panjang pada Minggu, (26/5).
Kesepakatan yang telah ditandatangani hari ini mencakup berbagai bidang penting, mulai dari pemerintahan, ekonomi, pariwisata, komunikasi hingga keamanan dan keselamatan penerbangan.