Pengungsi Gunung Ibu Bertambah Menjadi 664 Jiwa, Evakuasi Terus Berlangsung

Jumlah pengungsi akibat erupsi Gunung Ibu di Halmahera Barat bertambah menjadi 664 jiwa. Proses evakuasi terus berlangsung dengan tambahan armada logistik untuk mendukung distribusi bantuan.

By | January 20, 2025 | 0 Comments