Terminal Giwangan Yogyakarta Segera Direvitalisasi

Rencananya, revitalisasi Terminal Giwangan akan dilakukan melalui dua tahap. Pentahapan ini dimaksudkan untuk menjamin pelayanan terminal tetap bisa berjalan untuk masyarakat.

By | March 12, 2024 | 0 Comments