Warga Garut Terkenal Someah, Bima Arya Dorong Pengembangan Kreativitas Rakyat

Ida Farida
Mar 21, 2025

Bima Arya disambut ASN saat berkunjung ke Gedung Pendopo Kabupaten Garut. Foto: Humas Pemprov Jabar

itu, Wakil Bupati Garut, Putri Karlina, menekankan pentingnya kebersihan kota dalam pembangunan daerah. Ia mengutip arahan Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, bahwa daerah yang bersih mencerminkan kesejahteraan masyarakatnya.

 

"Semoga ini menjadi semangat bagi Garut untuk menata ulang kotanya dan membangun desa agar lebih bersih dan sejahtera," katanya.

 

Ia juga mengungkapkan bahwa pemerintah daerah telah mengecek aset-aset yang kurang dimanfaatkan, termasuk Gedung PKL, yang rencananya akan ditinjau kembali fungsinya untuk relokasi pedagang ke tempat yang lebih tepat guna.

 

Pemerintah Kabupaten Garut berharap, dengan berbagai upaya tersebut, kota ini dapat semakin berkembang dan menjadi daerah yang nyaman, bersih, serta ramah bagi warganya maupun pendatang.***


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0