Â
“Segala sesuatu tentang ini adalah kabar baik dan saya sangat berterima kasih kepada semua orang di klub yang telah berkontribusi untuk mewujudkannya,†ucap pelatih 56 tahun itu.
Â
“Ini adalah rekrutan untuk saat ini dan juga untuk masa depan kami dan pekerjaan yang telah dilakukan tidak bisa lebih diapresiasi,†pungkasnya.Â
Â
Bersama Die Bullen, Szoboszlai telah tampil 91 kali di semua ajang dengan mencetak 20 gol dan 22 assist serta memenangkan dua trofi yaitu DFB-Pokal (2021/2022, 2022/2023), demikian dilansir dari Transfermarkt.
Â
Di tingkat internasional, pesepak bola kelahiran 25 Oktober 2000 itu telah memiliki 32 cap untuk timnas Hungaria dengan mencetak tujuh gol dan dua assist.
Â
Szoboszlai menjadi jawaban pasti peremajaan lini tengah klub yang bermarkas di Anfield tersebut setelah ditinggal James Milner, Naby Keita, dan Alex Oxlade-Chamberlain.
Â
Szoboszlai diumumkan Liverpool pada Minggu dan pada pengumuman resmi itu ia dikontrak lima tahun sampai 2028.***
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0