Inisiatif Tata Kawasan, Heru Budi Beri Penghargaan 17 Kelurahan

Ida Farida
Jan 25, 2023

keliling melihat bagaimana kita menunjukkan proses perawatan lahan hijau. Selain itu berbagai lahan yang ada (potensi) untuk penghijauan, harus kita kelola agar Jakarta terlihat semakin asri dan hijau," jelasnya.

Di samping itu, Heru meminta masing-masing Suku Dinas (Sudin) Pertamanan dan Hutan Kota (Tamhut) di enam wilayah administratif untuk mencari dua lokasi untuk ditata ulang sebagai kawasan hijau. Sebab kawasan hijau tersebut juga bisa dimanfaatkan oleh masyarakat sebagai lahan untuk pemberdayaan ketahanan pangan.

"Saya meminta masing-masing Sudin Tamhut untuk menata dua taman di wilayahnya sebagai bagian dari revitalisasi. Selain kota kita semakin hijau, juga bisa diberdayakan untuk program ketahanan pangan bagi warga Jakarta," pungkasnya.

Perlu diketahui, 17 kelurahan yang meraih apresiasi dalam penataan kawasan tingkat kelurahan untuk Tahun 2023 sebagai berikut:

1. Kelurahan Kampung Bali
2. Kelurahan Pegangsaan
3. Kelurahan Paseban
4. Kelurahan Pademangan Timur
5. Kelurahan Kelapa Gading Timur
6. Kelurahan Rawa Badak Utara
7. Kelurahan Kebon Jeruk
8. Kelurahan Semanan
9. Kelurahan Kembangan Selatan
10. Kelurahan Pesanggrahan
11. Kelurahan Menteng Dalam
12. Kelurahan Srengseng Sawah
13. Kelurahan Jatinegara
14. Kelurahan Duren Sawit
15. Kelurahan Kayu Manis
16. Kelurahan Pulau Pari
17. Kelurahan Pulau Panggang


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0