Selain itu, lanjut Andri, kepatuhan Arjuna terhadap aturan mesti ditiru para pemimpin. Andri menceritakan saat Arjuna menahan ambisi membunuh Karna lantaran terikat aturan peperangan Baratayudha.
"Padahal secara power, Arjuna sudah sangat punya kesempatan menghabisi Karna yang kala itu menjadi lawannya. Tapi karena Arjuna patuh pada aturan, dia memilih tidak membunuhnya. Dan tipikal pemimpin seperti ini yang memang diperlukan rakyat. Patuh aturan dan tidak banyak improve politik," ucapnya.
"Jakarta boleh diibaratkan sebagai wilayah yang subur dan berlimpah potensi kekayaan sehingga memikat setiap masyarakat Indonesia untuk bertaruh hidup di sini. Terbayang bagaimana keragaman segala aspek itu ada di sini. Maka perlu pemimpin yang piawai dan cerdik sehingga bisa menumbuhkan keadilan dan kesetaraan bagi rakyatnya," pungkasnya.
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0