Tingkatkan Layanan, KAI Hadirkan Kereta Makan Nuansa Suite Class

Kereta Makan bernuansa Suite Class akan menggantikan kereta makan yang sebelumnya dirangkaikan pada KA Bima dan KA Argo Semeru. Desain Kereta Makan tersebut dibuat menyerupai Kereta Suite Class Compartment.

By | November 05, 2023 | 0 Comments