Merah Putih di Teluk Jakarta, Laut Jadi Panggung Kemerdekaan

Joeang Elkamali
Aug 18, 2025

Foto: ist

negara bahari yang merdeka dan berdaulat.

“Kami ingin masyarakat merasakan langsung bahwa laut bukan sekadar ruang produksi, tetapi juga ruang ekspresi kebangsaan. Di sinilah semangat merah putih berkibar megah di atas kapal-kapal nelayan kita,” tandas Latif.

Dengan kibaran bendera di atas gelombang, laut kembali menjadi panggung sejarah. Mengingatkan, di situlah Indonesia lahir, tumbuh, dan menatap masa depan.***

Update terus berita KOSADATA di Google News

 


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0