Fantastic Four: Kolaborasi Marvel dan Disney Kisah Heroik dalam Balutan Retro-Futuristik

Abdillah Balfast
Jul 23, 2025

Film Funtastic Four mulai tayang di bioskop Indonesia. Foto: ist

sisi emosional yang menyentuh. Hubungan antara Reed dan Sue sebagai pasangan suami-istri menjadi elemen humanis yang memperdalam karakterisasi tokoh.

 

Fantastic Four: First Steps diprediksi menjadi salah satu film blockbuster pertengahan tahun 2025 dan menandai dimulainya fase baru Marvel Cinematic Universe.

 

Film ini menjadi bukti kolaborasi solid antara Marvel dan Disney dalam membangun kembali mitologi superhero yang ikonik. Bagi penggemar MCU, First Steps bukan sekadar nostalgia, tapi janji untuk masa depan sinema superhero yang lebih segar dan berani.***


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0