Bank DKI menerapkan layanan operasional terbatas pada tanggal 31 Maret 2025, 1-5 April 2025, dan 7 April 2025 pada lokasi Kantor Cabang yang telah ditentukan berikut dengan jam operasionalnya.
Sekretaris Perusahaan Bank DKI Arie Rinaldi menegaskan, pemeliharaan sistem tersebut dilakukan dengan tujuan untuk peningkatan keandalan serta penguatan keamanan sistem yang dimiliki.
Menurutnya, upaya pemeliharaan sistem Bank DKI merupakan langkah preventif untuk menjaga keamanan dana dan data para nasabah.
Chico menegaskan bahwa hingga saat ini belum ada informasi resmi yang mengarah ke dugaan tersebut. Ia tidak mau menduga-duga perihal indikasi serangan siber terhadap Bank DKI
Direktur Utama Bank DKI, Agus H. Widodo memastikan bahwa seluruh layanan transaksi antarbank, mulai dari tarik tunai, cek saldo, transfer antarbank (off us), hingga pembayaran tagihan, kini dapat diakses kembali oleh nasabah secara normal