Bendungan Karian merupakan bendungan multifungsi yang berada di Desa Pasir Tanjung, Kecamatan Rangkasbitung, Lebak, Provinsi Banten.
Tradisi Seba Baduy bertujuan untuk menyampaikan hasil bumi dan aspirasi kepada pemimpin pemerintahan setempat, baik Bupati maupun Gubernur Banten
Menilik proyeksi terkait kenaikan jumlah kendaraan pada puncak produksi sebesar 3% dengan v/c ratio di area pelabuhan Merak sebesar 0.39, arus penyeberangan masih dapat dikatakan lancar.